Informasi Lengkap Bus Gunung Harta

Hai hai pembaca setia easytravel.id, sedang mencari informasi Bus Gunung Harta? Berikut ini admin sajikan Informasi Lengkap Bus Gunung Harta, silahkan disimak!

Foto Bus Gunung Harta

Ini dia wujud dari bus Gunung harta:

foto bus gunung harta
https://www.instagram.com/p/COaHU66lc-N/?igshid=YmMyMTA2M2Y=
foto bus gunung harta
https://www.instagram.com/p/CgtpZtjP8Bg/?igshid=YmMyMTA2M2Y=
foto po gunung harta
https://www.instagram.com/p/CgBWuSKBi9c/?igshid=YmMyMTA2M2Y=

Tentang Bus Gunung Harta

Bus Gunung Harta merupakan perusahaan otobus yang menyediakan layanan transportasi jarak jauh yang berasal dari Denpasar, Bali. Bus Gunung Harta didirikan pada tahun 1993 oleh I Wayan Sutika. PO Gunung Harta berkantor pusat di Jl. Ngurah Rai No. 70, Kediri, Tabanan, Bali. Semua armada PO Gunung harta berwarna hijau daun, sehingga PO ini dijuluki Si Hijau dari Pulau Dewata.

PO Gunung Harta menyediakan lebih dari 50 rute AKAP yang mencakup wilayah Bali, Jakarta, Banten, Yogyakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Jawa Barat. Bus ini juga menawarkan beberapa pilihan kelas bus, yaitu kelas eksekutif, kelas VIP, dan kelas Patas AC. PO Gunung Harta berhasil meraih penghargaan Wahana Adhiguna perusahaan angkutan umum AKAP non-ekonomi kategori bintang empat dari Kementerian Perhubungan Indonesia berkat dari pelayanannya yang memuaskan.

Armada Bus Gunung Harta

Bus Gunung Harta menyediakan berbagai armada, bahkan ada yang dikenal sebagai armada bus berfasilitas mewah. Armada bus yang tersedia dari PO ini yaitu seperti dibawah ini:

RuteArmada
Seluruh ruteMercedes Benz OH 1526
Seluruh ruteMercedes benz OH 1626
Seluruh ruteMercedes Benz O500RS 1836
Jakarta-Malang
Jakarta-Madiun
Jakarta-Blitar
Jakarta-Banyuwangi
Denpasar-Yogyakarta
Denpasar-Surabaya
Mercedes Benz O500RS 2542
Seluruh ruteVolvo B11R I Shif
Jakarta-Malang
Jakarta-Madiun
Jakarta-Blitar
Jakarta-Banyuwangi
Denpasar-Yogyakarta
Denpasar-Surabaya
Premium Scania K410iB
Jakarta-Malang
Jakarta-Madiun
Jakarta-Blitar
Jakarta-Banyuwangi
Denpasar-Yogyakarta
Denpasar-Surabaya
Premium Scania K360iB

Fasilitas Bus Gunung Harta

Bus ini dilengkapi dengan berbagai fasilitas yang memadai. Berikut ini beberapa fasilitas Bus Gunung Harta:

  • Reclining Seat 2-2 34 seat (VIP), 30 seat (eksekutif)
  • Makanan berat dan snack
  • Leg rest
  • TV LED
  • Toilet
  • AC
  • Audio
  • Ruang merokok
  • USB Charger
  • Lampu baca

Jadwal Terbaru 2022 Bus Gunung Harta

RuteJam Keberangkatan
Jember – Denpasar08.00 l 11.00 l19.00 l 20.30
Tangerang – Malang12.00
Tangerang – Surabaya12.00
Malang – Bogor13.00
Malang – Jakarta13.00
Pasar Rebo – Malang14.00
Pasar Rebo – Surabaya14.00
Jakarta – Surabaya14.00
Jakarta – Malang14.00
Jakarta – Tuban14.00
Surabaya – Jakarta14.00
Surabaya – Bogor14.00
Purwokerto – Malang14.00
Denpasar – Semarang14.00
Denpasar – Solo14.00
Denpasar – Jogja14.00
Karawang – Malang15.00
Karawang – Surabaya15.00
Malang – Jogja17.00
Malang Purwokerto17.00
Denpasar – Malang17.00
Denpasar – Surabaya17.00

Harga Tiket Bus Gunung Harta

Berikut ini kami sajikan harga tiket untuk bus Gunung Harta:

Jawa Timur dan Jawa Tengah

RuteHarga Tiket
Purwokerto-YogyakartaRp 62.000
Purwekerto-SoloRp 72.000
Puwekerto-MalangRp 127.000 ( Patas AC )
Malang-YogyakartaRp 121.000 ( Patas AC )
Malang-PurwokertoRp 132.000 ( Patas AC )

Denpasar

RuteHarga Tiket
Denpasar-YogyakartaRp 273.000
Denpasar-SurabayaRp 189.000
Denpasar-SemarangRp 273.000
Denpasar-TulungagungRp 251.000
Denpasar-MalangRp 207.000
Denpasar-KediriRp 235.000
Denpasar-JemberRp 87.000 ( Ekonomi dan ATB )
Denpasar-BlitarRp 250.000

Bandung

RuteHarga Tiket
Cimahi-MalangRp 285.000
Cimahi-SurabayaRp 265.000
Bandung-SurabayaRp 260.000
Bandung-MalangRp 282.000

Jabodetabek

RuteHarga Tiket
Pasar Kemis-Tangerang-SoloRp 175.000
Pasar Kamis-Tangerang-SurabayaRp 305.000
Pasar Kamis-Tangerang-TubanRp 283.000
Pasar Kamis-Tangerang-PonorogoRp 192.000
Pasar Kamis-Tangerang-MalangRp 317.000
Jakarta-YogyakartaRp 175.000
Jakarta-TulungagungRp 225.000
Jakarta-TubanRp 273.000
Jakarta-SoloRp 175.000 (VIP)
Rp 220.000 (Eksekutif)
Jakarta-SurabayaRp 292.000
Jakarta-SemarangRp 175.000 (VIP)
Rp 220.000
Jakarta-PonorogoRp 190.000
Jakarta-ProbolinggoRp 317.000
Jakarta-PrambananRp 175.000
Jakarta-PasuruanRp 305.000
Jakarta-MalangRp 305.000
Jakarta-MadiumRp 190.000
Jakarta-LumajangRp 331.000
Jakarta-LasemRp 230.000
Jakarta-KudusRp 220.000
Jakarta-KlatenRp 175.000
Jakarta-KediriRp 225.000 (VIP)
Rp 230.000 (Eksekutif)
Jakarta-JemberRp 343.000
Jakarta-GresikRp 292.000
Jakarta-GemolongRp 175.000
Jakarta-BlitarRp 285.000
Jakarta-BanyuwangiRp 360.000
Bogor-YogyakartaRp 189.000
Bogor-TulungagungRp 265.000
Bogor-TubanRp 280.000
Bogor-SoloRp 189.000
Bogor-SurabayaRp 305.000
Bogor-ProbolinggoRp 317.000
Bogor-PonorogoRp 207.000
Bogor-PasuruanRp 317.000
Bogor-MalangRp 317.000
Bogor-MadiumRp 207.000
Bogor-KlatenRp 189.000
Bogor-KediriRp 265.000
Bogor-JemberRp 364.000
Bogor-BanyuwangiRp 381.000

Nomor Telepon Agen Bus Gunung Harta

Alamat kantor pusat Bus Gunung harta berlokasi di Jalan Ngurah Rai nomor 70, Kediri, Tabanan, Bali. Nomor kontaknya (0361) 811397, 814999, atau 814866.

Anda bisa langsung menghubungi agen terdekat agar mendapatkan informasi dengan akurat apabila ingin melakukan perjalanan menggunakan PO Gunung Harta. Berikut beberapa kontak agen PO Gunung Harta:

AgenAlamatTelepon
SoloTimur Pasar Depok0813-2965-8896
SingarajaJl Ngurah Rai No. 18 Kec. Buleleng Kab. Buleleng(0362) 22791
PasuruanJl Ir. H. Juanda, Ruko PTC0812-3456-4066
Pasar KemisJl Raya Jati, Pasar Kemis0813-1130-3750
LamonganJl P. Sudirman 38 Lamongan0821-3157-5285
Kebayoran LamaKios No. 4 Depan Trans TV0812-2813-8057
JembrananJl I Gusti Ngurah Rai No. 1100853-3851-8084
Gunung PutriJln Raya Gunung Putri, Cileungsi (Pertigaan Ciracas)0813-1685-6642
GilimanukSpbu 54.822.02, Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk(0623) 6561105
DepokJalan Raya Bogor Km. 530813-1100-8195
DenpasarJl Diponegoro No. 53 Kec. Denpasar, Kota Denpasar(0361) 257688
CimahiJl Raya Gedung IV, Cimahi0822-1883-1505
BoyolaliTerminal Boyolali No. 40852-2777-4400
BubulakJl Raya Bubulak – Laladon0878-8523-5160
BanyumanikTerminal Banyumanik No. 30813-2566-7225
BanyumasJl Raya Sumpiuh No. 20 Banyumas0813-9120-1888

Penutup

Demikian tadi informasi mengenai armada, fasilitas, harga tiket, dan kontak agen PO Gunung Harta yang dapat easytravel berikan. Semoga artikel ini dapat membantu Anda dalam melakukan pemesanan layanan bus AKAP dari Bus Gunung Harta.

Untuk melihat video-video terbaru mengenai bus AKAP dan wisata, Anda bisa mengunjungi di YouTube channel Galeri Bus AKAP WISATA.

1 thought on “Informasi Lengkap Bus Gunung Harta”

Leave a Comment